artikel penerapan model pembelajaran inkuiri dalam mata pelajaran IPA
ARTIKEL PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM Disusun oleh : Faqihatun Isma ( 1816500014) BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) merupakan salah satu cabang ilmu yang mempelajari alam secara sistematis (Lestari, 2012) sehingga belajar IPA tidak cukup hanya menghafal materinya saja, melainkan harus dapat memahami konsep- konsep didalamnya . Hal tersebut dapat dicapai jika pembelajaran tersebut bermakna. Menurut Ausubel (Dahar, 2006) belajar bermakna merupakan proses dikaitkannya informasi baru pada konsep-konsep yang relevan yang terdapat dalam struktur kognitif seseorang. Belajar bermakna juga dapat disebut dengan belajar inkuiri. Guru mata pembelajaran IPA dituntut harus mengembangkan pembelajaran yang aktif, inovatif ,kreatif dan menyenangkan pada saat mengajar. sehingga guru dapat mencapai kompetensi dasar yang sudah di tetapkan secara maksimal. Namun pada kenyataannya mata pelajaran IPA pa